Terowongan seringkali diasosiasikan dengan hal-hal yang menyeramkan, tentu saja karena terowongan itu gelap, cenderung tidak terawat, dan lain sebagainya. Padahal sejatinya terowongan pun bisa terbentuk menjadi sesuatu yang indah? mau tahu
Bisa ditemui di Taman Nasional Sequoia California, uniknya terowongan tersebut bukanlah terowongan buatan. Sebatang pohon Sequoia tumbang, alih-alih dipotong dan dipindahkan, administrator taman malah memotongnya setengah bagian dan menjadikannya terowongan alami
Dalam rangka Natal terowongan yang berlokasi di Grand Praire Texas ini dihiasi oleh 4 juta lampu warna-warni.
Terowongan yang terbentuk secara alami oleh pepohonan di sekitar rel kereta api di kota Kleven, Ukraina
Sebuah terowongan yang bakalan mengingatkan anda pada film Cars, terowongan ini berlokasi di Red Rock Canyon, Utah, Amerika Serikat
Terowongan indah ini menghubungkan East Nanjing dan Pudong dan berada dibawah aliran sungai Huangpo, Shanghai, China
Seperti sebuah lubang besar namun sebenarnya ini adalah karya seniman, lubang yang asli berukuran sangat kecil, namun dua seniman tadi menempelkan potongan papan sehingga nampak seperti lubang vortex.
Sebuah konsep mall dan hotel unik dari Belanda, dimana lapisan dalam terowongan dilapisi panel LCD berukuran besar yang menampilkan foto buah-buahan.
Terowongan ini dikenal sebagai Wisteria Tunnel, berada di Kawachi Fuji Garden di kota Kitakyushu, Jepang.
Terowongan yang di desain untuk menangani tanah longsor.
Terowongan bawah air yang indah ini berlokasi di L'Oceanographic Center in Valencia, Spanyol.
Sumber:
Oddee
Tidak ada komentar:
Posting Komentar